Prediksi Brasil vs Korea Selatan World Cup 2022 di Babak 16 Besar

nafa cahyani

Prediksi Brasil vs Korea Selatan World Cup 2022 di Babak 16 Besar

Rancakmedia.com – Pada artikel kali ini kami akan membahas mengenai prediksi Brasil vs Korea Selatan di babak 16 besar piala dunia 2022 di Stadion 974 Doha, Selasa 6 Desember 2022 pukul 02.00 WIB.

Pertandingan piala dunia 2022 telah memasuki babak ke 16 besar, pertandingan seru untuk memperebutkan satu tempat di perempatan final pun akan tersaji.

Untuk menyaksikan pertandingan babak 16 besar bisa ditonton melalui siaran langsung di SCTV, Indosiar, Champions TV, dan live streaming Vidio.

Di luar persiapan menuju Qatar 2022, kemenangan baik bagi Brasil maupun Korea Selatan juga penting untuk menjaga di ranking FIFA.

Brasil saat ini duduk di peringkat pertama FIFA, sedangkan Korea Selatan berada di peringkat 29 dunia. Sementara jika dikerucuti untuk zona Asia, Korea berada di posisi ke 3.

Prediksi Brasil vs Korea Selatan

Menjelang pertandingan Korsel vs Brasil dalam jadwal friendly match 2022, pelatih Taegeuk Warriors, Paula Bento mengingkatkan timnya bahwa kondisi tidak akan sama seperti pertandingan sebelumnya.

Dalam 4 pertandingan terakhir Korea Selatan yang semua terjadi di kualifikasi piala dunia 2022, mereka sangat dominan dalam hal ball possession.

Bahkan jika kalah dari Uni Emirat Arab, Korsel masih sanggup untuk menguasai 78% penguasaan bola.

Melawan Brasil situasinya bisa berbeda. Berbanding terbaik dengan pertandingan sebelumnya, Korea Selatan kemungkinan akan lebih banyak bertahan. Dengan kata lain, Brasil yang akan mengontrol permainan.

“Kami tak akan mendominasi pertandingan menghadapi Brasil seperti pertandingan sebelumnya, kami akan lebih banyak menghabiskan waktu bermain di pertahanan dan sektor tengah” kata Bento.

Namun bukan berarti Korsel tidak mengincar kemenangan melawan Selecao. Bento menegaskan bahwa timnya tetap ingin hasil yang sempurna.

Perlu diketahui, Korsel memang dijadwalkan menjalani 4 pertandingan uji coba bulan Juni melawan Brasil, Chile, Paraguay, dan Mesir.

“Kami akan melakukan berbagai cara untuk memenangi pertandingan, kami paham sekali tim seperti apa yang akan kami hadapi. Mereka adalah salah satu tim terbaik di dunia” lanjut Bento.

Brasil sendiri tidak kalah baik dalam menjalani persiapan, mereka sudah berada di Seoul sejak 26 Mei untuk melaksanakan latihan intensif. Tim asuhan Tite dijadwalkan menghadapi Jepang dan Argentina setelah duel dengan Korea Selatan.

Perkiraan Susunan Pemain Brasil vs Korea Selatan

Kedatangan para pemain bintang akan membuat pertandingan Korea Selatan vs Brasil akan berjalan sengit. Son Heung Min, Hwang Hee Chan, dan Hwang Ui Jo diprediksi dapat merusuhkan pertahanan Selecao.

Sedangkan Tite juga diyakini langsung menurunkan tim terbaiknya, seperti Neymar, Vinicius Junior, hingga Eder Militao.

Dengan materi bintang yang diangkut Tite, siapa saja yang diturunkan dalam starting XL, Seleca akan turun dengan kekuatan terbaiknya.

  1. Korea Selatan (4-2-3-1): Kim Seung Gyu; Lee Yong, Kim Tae Hwan, Kim Young Gwon, Kim Jin Su; Jung Woo Young, Hwang In Beom; Son Heung Min, Hwang Ui Jo, Hwang Hee Chan; Cho Gue Sung. Pelatih: Paulo Bento
  2. Brasil (4-2-3-1): Alisson; Dani Alves, Marquinhos, Eder Militao, Alex Telles; Casemiro, Bruno Guimaraes; Philippe Coutinho, Raphinha, Vinicius Junior; Neymar. Pelatih: Tite

Prediksi Skor Korea Selatan vs Brasil

Korea Selatan meraih tiket babak16 besar dengan status runner up grup H setelah mengalahkan Portugal dengan skor 2-1 di Stadion Education City Al Rayyan Qatar.

Dua gol Taeguk Warriors di cetak Kim Young-Gwong meniit ke 27 dan Hwang Hee-Chan di menit 90+1. Sedangkan gol Portugal di sumbangkan Ricardo Horta di menit ke 5.

Dengan hasil ini, Portugal yang sebelumnya sudah memastikan lolos, berstatus sebagai juara grup dengan mencetak 6 angka.

Korea Selatan finish di peringkat kedua dengan 4 poin. Sebenarnya Korea Selatan memiliki poin dan selisih gol yang sama dengan Uruguay yang menempati di peringkat ketiga setelah mengalahkan Ghana 2-0 pada matchday terakhir.

Namun Son Heung min dkk unggul dalam produktivitasi gol di banding Luis Suarez dkk. Korea Selatan mencetak total 4 gol di fase grup, sedangkan Uruguay hanya 2 gol.

Korea Selatan akan menghadapi timnas Brasi di babak 16 besar, timnas Brasil lolos dengan status juara grup G didampingi Swiss sebagai runner up.

Pada matchday terakhir grup G, tim Samba menuai kekalahan dari Kamerun dengan skor tipis 0-1.

Brasil adalah tim favorit juara piala dunia 2022 Qatar, sedangkan Korsel tim kuda hitam yang asal Asia yang tampil mengejutkan saat mengalahkan Portugal di matchday terakhir grup H.

“Lolos ke babak 16 besar merupakan target kami dan sekarang kami memiliki target lebih tinggi lagi dan kami akan melakukan yang terbaik untuk meraih target-target itu,” kata Son Heung-min, penyerang Korsel.

Son yang merupakan penyerang klub Tottenham Hotspur akan berjuang bersama timnya untuk meraih kemenangan atas Brasil.

“Tidak ada yang tahu di sepakbola, karena kami punya peluang mengalahkan Brasil. Kami akan melakukan yang terbaik dan mempersiapkan pemain terbaik kami,” kata Son.

Dalam sejarah pertemuannya, Brasil pernah setidaknya tiga kali berhadapan dengan Korsel dalam pertandingan Internasional. Tiga pertemuan tersebut dimenangkan oleh Selecao dengan skor besar.

Terakhir pertemuan kedua tim, timnas Brasil membantai Korsek dengan skor telah 5-1 di pertandingan uji coba dalam agenda FIFA Match Day di Stadion Seoul.

Menurut prediksi, skor Brasil vs Korea Selatan ialah 2-1 yang akan di menangkan oleh Brasil.

Rekor Head to Head (H2H) Korsel vs Brasil

Dapat dilihat jika Brasil sangat dominan tercatat dalam head to head di atas Korea Selatan di 6 pertandingan sebelumnya.

Salecao tercatat meraih 5 kemenangan, berbanding 1 milik Taegeuk Warriors. Fakta menarik dari pertandingan Korea Selatan vs Brasil adalah Shin Tae Yong, pelatih timnas Indonesia, pernah berhubungan dalam 1 pertandingan.

Tepatnya ketika kedua tim bersua di pertandingan persahabatan tahun 1995 di Suwon. Saat itu, Shin bermain selama 32 menit di babak kedua untuk menggantikan Kim Joo Sung dalam pertandingan yang di menangi oleh Brasil 0-1.

5 Pertemuan Terakhir Brasil vs Korea Selatan

  1. 19-11-2019: Brasil vs Korea Selatan 3-0
  2. 12-10-2013: Korea Selatan vs Brasil 0-2
  3. 20-11-2002: Korea Selatan vs Brasil 2-3
  4. 28-03-1999: Korea Selatan vs Brasil 1-0
  5. 10-08-1997: Korea Selatan vs Brasil 1-2

5 Pertandingan Terakhir Korea Selatan

  1. 29-03-2022: Uni Emirat Arab vs Korea Selatan 1-0
  2. 24-03-2022: Korea Selatan vs Iran 2-0
  3. 01-02-2022: Suriah vs Korea Selatan 0-2
  4. 27-01-2022: Lebanon vs Korea Selatan 0-1
  5. 21-01-2022: Korea Selatan vs Moldova 4-0

5 Pertandingan Terakhir Brasil

  1. 29-03-2022: Bolivia vs Brasil 0-4
  2. 24-03-2022: Brasil vs Chile 4-0
  3. 01-02-2022: Brasil vs Paraguay 4-0
  4. 27-01-2022: Ekuador vs Brasil 1-1
  5. 16-11-2021: Argentina vs Brasil 0-0

Live Streaming Korsel vs Brasil di Mola TV

Jika tak ada perubahan jadwal, pertandingan Korea Selatan vs Brasil dapat di saksikan melalui live streaming Mola TV pada Jum’at 3 Juni 2022 pukul 18.00 WIB.

Terdapat beberapa pilihan paket yang bisa dipilih, yaitu

  1. Mobile stream Rp.40.000
  2. Entertaiment + Sport single Stream Rp.60.000
  3. Entertaiment + Sport double stream Rp. 90.000
  4. Entertaiment + Sport family stream Rp. 160.000

Head to Head dan Prediksi Brasil vs Korsel

Berikut terdapat head to head dan prediksi Brasil vs Korsel, yaitu:

Sumber: Lillah Channel YouTube Channel

Live Score Update Piala Dunia 2022

Berikut live score update piala dunia 2022 paling update yang sudah rancak media himpun dari sumber yang terpercaya:

Kesimpulan

Pertandingan piala dunia 2022 telah memasuki babak ke 16 besar, pertandingan seru untuk memperebutkan satu tempat di perempatan final pun akan tersaji.

Demikian informasi tentang prediksi Brasil vs Korea Selatan world cup 2022, semoga artikel di atas dapat bermanfaat dan membantu untuk kamu semua.

Baca Juga

Bagikan:

nafa cahyani

Saya merupakan seorang content writer SEO, Teknologi, Finansial, Wisata, Resep Masakan dan lain-lain, Semoga dapat bermanfaat untuk teman semua.